Judul : Sinopsis Anime Hai to Gensou no Grimgar 2016
link : Sinopsis Anime Hai to Gensou no Grimgar 2016
Sinopsis Anime Hai to Gensou no Grimgar 2016
Sinopsis Anime Hai to Gensou no Grimgal 2016 |
Sinopsis Anime Hai to Gensou no Grimgar
Anime musim dingin Winter 2016 dengan judul Grimgar of Fantasy and Ash (灰と幻想のグリムガル Hai to Gensō no Gurimugaru) menceritakan tentang kisah petualangan Haruhiro didunia yang mirip video game.
Sebelum Haruhiro menyadari apa yang terjadi, ia dikelilingi oleh kegelapan. Mengapa dia di sini? Dimana tempat ini? Bahkan sekarang, dia masih tidak tahu. Orang di sekelilingnya yang bernasip sama dengannya, tidak ada yang ingat apa-apa selain nama mereka sendiri. Dan ketika mereka muncul dari kegelapan, dunia yang menanti mereka tampak seperti video game.
Untuk bertahan hidup, Haruhiro membentuk party (semacam kelompok untuk berburu) dengan orang lain, belajar keterampilan pertempuran, dan sebagai seorang prajurit dalam pasukan cadangan, mengambil langkah-langkah pertamanya ke dunia Grimgar. Apa yang menanti dia di sana, dia tidak tahu.
Sebelum Haruhiro menyadari apa yang terjadi, ia dikelilingi oleh kegelapan. Mengapa dia di sini? Dimana tempat ini? Bahkan sekarang, dia masih tidak tahu. Orang di sekelilingnya yang bernasip sama dengannya, tidak ada yang ingat apa-apa selain nama mereka sendiri. Dan ketika mereka muncul dari kegelapan, dunia yang menanti mereka tampak seperti video game.
Untuk bertahan hidup, Haruhiro membentuk party (semacam kelompok untuk berburu) dengan orang lain, belajar keterampilan pertempuran, dan sebagai seorang prajurit dalam pasukan cadangan, mengambil langkah-langkah pertamanya ke dunia Grimgar. Apa yang menanti dia di sana, dia tidak tahu.
Beberapa Karakter dalam Anime Hai to Gensou no Grimgar
Trailer Anime Hai to Gensou no Grimgar
About Anime Hai to Gensou no Grimgar
Genre : Action, Adventure, Drama, FantasySeason : Winter 2016
Studio : A-1 Pictures
Director : Ryosuke Nakamura
Writer : Ryosuke Nakamura
Aired : 11 Januari 2016
Lihat Daftar Anime Musim Dingin Winter 2016 Disini >>
Demikianlah Artikel Sinopsis Anime Hai to Gensou no Grimgar 2016
Sekianlah artikel Sinopsis Anime Hai to Gensou no Grimgar 2016 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Sinopsis Anime Hai to Gensou no Grimgar 2016 dengan alamat link https://tomorichan.blogspot.com/2015/10/sinopsis-anime-hai-to-gensou-no-grimgar.html
0 Response to "Sinopsis Anime Hai to Gensou no Grimgar 2016"
Posting Komentar
Berkomentarlah Sesuai Artikel Di Atas
Dilarang SPAM!