Sinopsis Anime Mob Psycho 100 2016


Sinopsis Anime Mob Psycho 100 2016 - Hallo sahabat Tomori Chan, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Sinopsis Anime Mob Psycho 100 2016, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Action, Artikel Comedy, Artikel Psychological, Artikel School Life, Artikel Shounen, Artikel Slice of Life, Artikel Supernatural, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Sinopsis Anime Mob Psycho 100 2016
link : Sinopsis Anime Mob Psycho 100 2016

Baca juga


Sinopsis Anime Mob Psycho 100 2016

Sinopsis Anime Mob Psycho 100 2016
Anime Mob Psycho 100 Sinopsis dan Preview

Sinopsis Anime Mob Psycho 100

Sinopsis Mob Psycho 100 - Anime dengan judul Mob Psycho 100 (モブサイコ100 Mobu Saiko Hyaku) menceritakan tentang Kageyama Shigeo (alias "Mob") yang merupakan siswa kelas 8 dengan kemampuan psikis. Dia bisa membengkokkan sendok dan mengangkat benda menggunakan pikirannya dari usia muda, tapi ia perlahan-lahan mulai menahan diri dalam menggunakan kemampuannya di depan umum karena perhatian negatif yang terus ia terima.

Sekarang, satu-satunya hal yang ia inginkan adalah untuk menjadi teman dengan seorang gadis di kelasnya, Tsubomi. Mob ingin menjalani hidup seperti orang lain pada umumnya, tapi rentetan masalah selalu datang kepadanya. ia menyadari kekuatan psikis milikinya berbahaya. Untuk menghindari kekuatannya keluar dari kontrol, ia selalu menjalani kehidupan di bawah belenggu emosional.

Dengan bantuan "mentor" psikisnya (yang tidak memiliki kekuatan psikis), ia melanjutkan kehidupan sehari-hari, berusaha untuk mewujudkan tujuan hidupnya.

Preview Anime Mob Psycho 100


Tentang Anime Mob Psycho 100

Genre       : Action, Comedy, Psychological, School, Shounen, Slice of Life, Supernatural
Musim      : Summer 2016
Studio      : Bones
Produser : Yuzuru Tachikawa
Penulis     : Hiroshi Seko
Rilis          : Juli 2016
Musik       : Kenji Kawai


Demikianlah Artikel Sinopsis Anime Mob Psycho 100 2016

Sekianlah artikel Sinopsis Anime Mob Psycho 100 2016 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Sinopsis Anime Mob Psycho 100 2016 dengan alamat link https://tomorichan.blogspot.com/2016/02/sinopsis-anime-mob-psycho-100-2016.html

0 Response to "Sinopsis Anime Mob Psycho 100 2016"

Posting Komentar

Berkomentarlah Sesuai Artikel Di Atas
Dilarang SPAM!